Tinjauan Umum
Menyiapkan dan memberikan obat untuk pasien sadar melalui mulut dan dilanjutkan untuk ditelan
PERSIAPAN
Persiapan Klien
- Cek perencanaan Keperawatan klien
- Klien diberi penjelasan tentang prosedur yang akan dilakukan
Persiapan Alat
- Obat yang sudah ditentukan
- Gelas dan daftar obat
PELAKSANAAN
- Perawat cuci tangan
- Mengambil daftar obat dan obat kemudian diteliti kembali, smambil membuka pembungkus obat
- Menuangkan obat cair kedalam gelas obat, jaga kebersihan etiket obat
- Membawa obat da daftar obat ke klien sambil mencocokan nama pada tempat tidur dengan nama pada daftar obat
- Memberi obat satu persatu ke klien sambil menunggu sampai klien selesai minum
- Perawat cuci tangan
- Catat tindakan yang telah dilakukan
EVALUASI
- Perhatikan respon klien dan hasil tindakan
DOKUMENTASI
Mencatat tindakan yang telah dilakukan (waktu pelaksanaan, respon klien, hasil tindakan,nama obat dan dosis, perawat yang melakukan ) pada catatan keperawatan
tips kesehatan, tips kecantikan, life style, gaya hidup, tips diet, tips hidups sehat, tips sehat, tips mengecilkan perut dari www.kti-skripsi.cz.cc
Cari disini lebih Cepat: (ribuan artikel kesehatan ada disini):
19 Maret 2010
Memberikan Obat Melalui Oral
Memberikan Obat Melalui Oral
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar